August 19, 2012

Mengatasi Halaman Mandiri (Page Statis) Error

Kadang tanpa kita sadari pada template yang kita pakai, seperti yang Kang Fathur pernah alami beberapa hari lalu, yakni halaman mandiri atau banyak kalangan yang menyebut page statis mengalami masalah (error) saat menerapkan page statis.

Biasanya halaman ini diterapkan untuk memposting artikel yang berkenaan dengan artikel khusus pemilik blog, seperti halnya, profil pengguna, daftar isi, arsip blog dan gallery foto ataupun yang lainnya.

Pada contoh yang pernah saya alami ketika menerapkan daftar isi (sitemap) pada page statis mengalami kendala, yakni pemenggalan artikel (read more, red) muncul pada halaman mandiri (static page). Pada halaman ini biasanya terjadi pada penerapan Auto Read More pada halaman utama (home page).

Kang Fathur pernah menerapkan Arsip Postingan pada template yang didownload dari abazta creations, dan ternyata ketika diterapkan halaman mandiri ini terjadi error dengan tetap munculnya read more.


tapi malah yang muncul seperti gambar berikut :


Akan tetapi, ketika di edit HTML Template ternyata penerapan auto read more teradi kesalahan yang sangat kecil untuk dipecahkan... hehehe, GR nih...!!! dan hasilnya seperti screenshot berikut :


Jika ini terjadi pada template anda silakan ikuti tutorial ini dengan mencari kode HTML auto read more dalam template anda. Biasanya kodenya seperti ini :

<b:if cond='data:blog.pageType != &quot;item&quot;'>
    <div expr:id='&quot;summary&quot; + data:post.id'><data:post.body/></div>
    <script type='text/javascript'>createSummaryAndThumb(&quot;summary<data:post.id/>&quot;);</script>
    <span class='readmore'><a expr:href='data:post.url'>Read More</a></span>
</b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
    <data:post.body/>
</b:if>

Jika sudah ketemu dengan kode tersebut, silakan ganti semua kode diatas dengan kode dibawah ini :


<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;static_page&quot;'>
    <b:else/>
    <b:if cond='data:blog.pageType == &quot;index&quot;'>
        <div expr:id='&quot;summary&quot; + data:post.id'><data:post.body/></div>
        <script type='text/javascript'>createSummaryAndThumb(&quot;summary<data:post.id/>&quot;);</script>
        <span class='readmore'><a expr:href='data:post.url'>Read More</a></span>
    </b:if>
</b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'><data:post.body/></b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;static_page&quot;'><data:post.body/></b:if>

Simpan Template anda dan lihat hasilnya, dijamin memuaskan.

Referensi : Jika setelah disimpan ternyata terdapat dua artikel sama dalam satu halaman, silakan sobat hapus teks berwarna bercetak tebal seperti yang ditunjukkan diatasSatank MkrBerkomentar
Bagikan kepada teman!
Garis
300x250

5comments:

  1. Kalau readmore nya bukan readmore otomatis gmn??

    ReplyDelete
  2. kang ada ngga tutorial buat menambah jumlah halaman statis kita....kan kalau dari aturan blogspot kita bisa memiliki halaman statis kalau ngga salah sebanyak 10 atau 20....nah gimana caranya supaya kita bisa membuat halaman statis lebih dari jumlah itu...!

    mohon balasannya

    ReplyDelete
    Replies
    1. Hehehe, aturan blogger gak bisa di ganggu gugat bos...!! @@, gak bisa tuh

      Delete
  3. Terimakasih tutorialnya... dr kemarin nyari2 solusinya n di terapin gak jadi2 trnyata dobel2 :-D

    ReplyDelete

Catatan:
Untuk menyisipkan kode, gunakan tag <i rel="pre">KODE ANDA DI SINI...</i>
Untuk menyisipkan gambar, gunakan tag <i rel="image">URL GAMBAR ANDA DI SINI...</i>
Untuk menyisipkan judul, gunakan tag <b rel="h3">JUDUL ANDA DI SINI...</b>
Untuk menyisipkan catatan, gunakan tag <b rel="quote">CATATAN ANDA DI SINI...</b>
Untuk menciptakan efek tebal gunakan tag <b>TEKS ANDA DI SINI...</b>
Untuk menciptakan efek huruf miring gunakan tag <i>TEKS ANDA DI SINI...</i>

Khusus untuk membalas komentar disarankan menggunakan tombol balas di samping komentar terkait dibandingkan menggunakan formulir komentar di bawah agar komunikasi lebih terstruktur. Karena mungkin, apa yang Anda tanyakan/katakan saat ini akan sangat bermanfaat bagi pembaca lain.

NB: Jangan menuliskan link aktif karena akan terhapus secara otomatis.

 
TOP